Tuesday 15 January 2013

Tahap Perkuliahan 1 (a)


Laporan Aktivitas Belajar
 
Nama Lengkap
:
R U B I A H
No. Registrasi
:
1108261336
Alamat email
:
Opsi
:
Sistem Jaringan dan WebSite
Tahap Perkuliahan ke-
:
Perkuliahan ke-1 (b)
USBJJ
:
SMK N 1 TANJUNG SELOR

Aktivitas Belajar Mandiri  

Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas belajar rutin saya selama Tahap Perkuliahan ini.

Pembukaan kuliah perdana pada tanggal 5 Januari 2013, yang di bimbing langsung oleh Dr.Ir. Aciek Ida Wuryandari, penjelasan tentang program USBJJ serta motivasi sebagai penyemangat mahasiswa dalam menjalankan perkuliahan.

Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas saya di USBJJ selama Tahap Perkuliahan ini.

         Perkuliahan dilakukan pada hari sabtu tanggal 5  januari 2013, saya mengamati Penjelasan yang diberikn oleh Dr. Ir. Aciek Ida Wuryandari, seperti membahas jadwal perkuliahan, Juga tentang Gambaran Kampus Dari ITB itu sendiri yang akan lebih memotivasi mahasiswa terus semangat untuk kuliah.

Kolom di bawah ini berisi kendala-kendala yang saya hadapi selama Tahap Perkuliahan ini.
  • Jarak antara rumah dan Sub Kampus jauh
  • Kurangnya Pengenalan mengenai Kampus ITB
Rangkuman Materi Perkuliahan

Kolom di bawah ini berisi rangkuman materi perkuliahan yang telah saya pelajari dan pahami selama Tahap Perkuliahan ini.

Sikap dan perilaku yang mandiri, tidak selalu bergantung pada orang lain dalam hidup keseharian, terutama dalam mencari ilmu.

Ada 3 hal penting dalam mengubah diri  menuju budaya mandiri :
1.    Motivasi
2.    Karakter
3.    Kebersamaan

Motivasi : Sebelum sampai pada motivasi, kata “motiv”  muncul terlebih dahulu sebelum kata “motivasi’. Kedua hal tersebut merupakan daya upaya  yang mendorong seseorang untuk melakukan sesuatu.

  1. Saya ingin menekuni bidang IT pada program D1,  ini dikarenakan saya menyukai dan saya ingin mengetahui lebih lanjut tentang perkembangan IT di Indonesia maupun di dunia.
  2. Karena peluang kerja di bidang IT ini masih banyak Apa lagi di daerakh Kalimantan. Dengan adanya Progam D1 ITB yang berada di tanjung selor ini memungkinkan lulusan tenaga kerja yang kompeten dalam bidang IT atau Sumber Daya Manusia.
  3. Mengerti tentang program-program computer dan cara penggunaannya. Serta dapat membuat sendiri program computer. Disini saya sangat ingin belajar membuat software antivirus.
  4. Tidak bisa dipungkiri, keberadaan komputer  saat ini bukan  lagi  merupakan barang  mewah,  Alat  ini  sudah digunakan di berbagai  bidang  pekerjaan, termasuk dalam dunia pendidikan. Pengenalan Teknologi Informasi dan Komunikasi,  dapat membuat  perubahan  pesat  dalam  kehidupan  yang  mengalami  penambahan  dan perubahan dalam penggunaan beragam produk.
  5. Bisa memahami dan membuat jaringan sendiri. Apa lagi untuk dunia kerja yang sekarang ini sudah bergelut dengang dunia teknologi.

Karakter : pada intinya bertujuan membentuk kepribadian, dimana lingkupnya adalah : Olah Hati, Olah Pikir, Olah Rasa/Karsa. Olah Raga.
Pada materi ini mahasiswa diberi tugas membuat kegiatan generik sebelum mengikuti kuliah, adapaun kegiatan generik yang dimaksud adalah :

JAM                      KEGIATAN
05.05 – 05.15    Bangun, Kemas Tempat Tidur
05.15 – 05.25     Sholat
05.25 – 06.00    Membuat sarapan, dan mengangkut barang kantin.
06.00 – 06.30    Mengurus segala kebutuhan adik untuk sekolah
06.30 – 07.30    Membersihkan Rumah.
07.30 – 08.00    Sarapan,nyuci piring, Mandi pagi
08.0011.00    Nonton, baca buku (buku Pelajaran, komik, cerita)
11.00 – 12.00    Masak untuk makan siang
12.00 – 12.50    Makan, nyuci piring, beres-beres dapur.
12.50 – 14.00    Sholat, istirahat (Tidur siang)
14.00 – 14.30    menemani adik belajar
14.30 – 16.30  menyiapkan bahan dan perlengkapan untuk di pakai kakak berjualan dikantin.
16.30 – 16.40    Sholat
16.40 – 17.35    Masak Makan Malam
17.35 – 18.00    Mandi Sore
18.00 – 18.30    Sholat.
18.30 – 19.00    Makan malam, beres-beres
19.00 – 19.45    Sholat, Mengaji.
19.45 – 21.00    Nonton TV, sambil temani adik tidur.
21.00 – 22.00   Belajar, ngerjain tugas.
22.00 05.05   Istirahat (Tidur Malam)


Kegiatan generik setelah mengikuti perkuliahan adalah Sbb:
JAM                               KEGIATAN
04.30 – 05.00    Bangun, Baca buku (pelajaran, komik, cerita)
05.00 – 05.30    Sholat, beresin tempat tidur
05.30 – 05.45    Membuat sarapan, dan mengangkut barang kantin.
05.45 – 06.30    Mengurus segala kebutuhan adik untuk sekolah
06.30 – 07.30    Membersihkan Rumah
07.30 – 07.45    Mandi Pagi
07.45 – 09.00    Nonton TV, Main Game.
09.00 – 11.30    Belajar
11.30 – 13.00    Masak , Sholat, Makan
13.00 – 16.00    Nonton, Belajar
16.00 16.10    Sholat
16.10 – 17.45     Menyiapkan barang kantin, dan Masak Makan Malam.
17.45 – 18.00    Persiapan Untuk Sholat dan Makan Malam
18.00 – 18.30    Sholat
18.30 – 19.30    Makan Malam, Beres-beres
19.30 – 20.15    Sholat, mengaji.
20.15 – 21.00    Nonton TV, temani adik tidur
21.00 – 01.00    Belajar dan ngerjain tugas
01.00 – 04.30   Tidur Malam


Kebersamaan : Manusia adalah makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri. Manusia membutuhkan kebersamaan dalam kehidupannya. Dan saya sudah memiliki Kelompok belajar dimana kami selalu membahas dan mencari referensi materi bersama-sama, dengan hasil atau jawaban dari tugas yang akan dikumpulkan berbeda.

No comments:

Post a Comment